Happy Valentine day
Perjumpaan
Oleh : Adharta
Ketua umum
KRIS
Jakarta
Jumat 14 Pebruari 2025
Perjumpaan dengan seseorang menjadi awal dari terbentuknya Cinta
Kata orang
Dati mana datangnya Cinta
Dari Mata Turun ke hati
Yaaa hari ini adalah sebuah hari baik bagaimana kita bisa mengekspresikan Cinta kita kepada Orang yang kita cintai
Mari aku ajak mengenal Valentine day
Legenda Santo Valentinus
Salah satu cerita paling populer adalah kisah seorang pendeta Kristen bernama Valentinus yang hidup pada abad ke-3 di Roma. Kaisar Claudius II melarang pernikahan bagi tentara muda karena percaya bahwa pria lajang lebih baik dalam pertempuran. Namun, Valentinus diam-diam menikahkan pasangan muda. Ketika hal ini diketahui, dia ditangkap dan dieksekusi pada 14 Pebruari. Sebelum kematiannya, dia konon menulis surat kepada seorang gadis yang dia cintai, menandatanganinya dengan
“Dari Valentine.”
Ada kisah lain tentang Valentine Day
Festival Lupercalia
Beberapa percaya bahwa Hari Valentine berakar pada Festival Lupercalia, yang dirayakan oleh bangsa Romawi kuno pada 13-15 Pebruari untuk menyucikan kota dan mendorong kesuburan. Setelah Kekristenan menjadi agama utama di Roma, festival ini diubah menjadi perayaan Santo Valentinus.
Senang sekali bisa mendapat cerita cerita tentang Cinta
Aku suka sekali membuat Puisi khusus nya tentang Cinta
Puisi Cinta Chaucer
Pada abad ke-14, penyair Inggris Geoffrey Chaucer menulis
“Parlement of Foules,”
sebuah puisi yang menyebutkan tanggal 14 Februari sebagai hari burung-burung mencari pasangan mereka. Ini adalah salah satu referensi pertama tentang Hari Valentine yang dikaitkan dengan cinta romantis.
Dari kisah-kisah ini,
Hari Valentine kemudian berkembang menjadi perayaan cinta yang diperingati di banyak negara di seluruh dunia.
Mari kita rayakan Valentine day
Diamonds are forever
Memiliki kisah tersendiri yang bisa kita saksikan
Cinta ku
Negeriku
Indonesia
Selamat hari Valentine
Www.kris.or.id